RAPAT PARIPURNA DPRD KABUPATEN SUKABUMI KE 41

- Pewarta

Kamis, 13 November 2025 - 18:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabarlugas.com

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sukabumi kembali menggelar Rapat Paripurna ke-41 Tahun Sidang 2025, bertempat di Ruang Rapat Utama Gedung DPRD Kabupaten Sukabumi, pada Kamis (13/11/2025).

Rapat Paripurna kali ini mengagendakan Penyampaian Pandangan Umum Fraksi-Fraksi DPRD terhadap Nota Pengantar Bupati Sukabumi mengenai Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang Pencegahan, Penanggulangan, Penyelamatan Kebakaran dan Penyelamatan Non Kebakaran.

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Rapat dipimpin langsung oleh Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi, Budi Azhar Mutawali, S.IP, didampingi Wakil Ketua II H. Usep dan Wakil Ketua III Ramzi Akbar Yusuf, SM. Turut hadir dalam kesempatan tersebut Bupati Sukabumi, Drs. H. Asep Japar, MM, Wakil Bupati Sukabumi, H. Andreas, SE, unsur Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), para anggota DPRD, Kepala Perangkat Daerah, Camat se-Kabupaten Sukabumi, serta tamu undangan lainnya.

Rapat Paripurna diawali dengan pembukaan oleh pimpinan sidang, dilanjutkan dengan penyampaian pandangan umum dari seluruh fraksi DPRD Kabupaten Sukabumi.

Secara bergiliran, masing-masing fraksi menyampaikan pandangan, tanggapan, serta masukan terhadap substansi Raperda yang disampaikan Bupati Sukabumi dalam rapat sebelumnya.

Dalam pandangan umumnya, masing-masing fraksi secara umum menyatakan dukungan terhadap pentingnya pembentukan Raperda tersebut. Namun, fraksi juga memberikan berbagai catatan dan saran konstruktif terkait penguatan aspek kelembagaan, pembiayaan, peningkatan kapasitas personel, serta mekanisme penanggulangan bencana kebakaran dan penyelamatan non kebakaran agar lebih efektif dan adaptif terhadap kondisi lapangan.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Follow WhatsApp Channel kabarlugas.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

RIBUAN MASYARAKAT MERIAHKAN EVENT FUN WALK FUN BIKE FUN AEROBIC DI LAPANG CANGEHGAR
PARIPURNA DPRD, AGENDA PENYAMPAIAN JAWABAN BUPATI TERHADAP PANDANGAN UMUM FRAKSI
Tronton Penuh Batu Bara Terguling di Sukabumi Akibat rem blong 
BUPATI RESMIKAN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA SURYA ATAP, DUKUNG PENGURANGAN EMISI RUMAH KACA
SINERGITAS KEWILAYAHAN, BUPATI INTRUKSIKAN JAJARANNYA BERIKAN PELAYANAN SEPENUH HATI
SINERGITAS KEWILAYAHAN, BUPATI”PERKUAT KOORDINASI UNTUK PERCEPATAN PEMBANGUNAN DAERAH
APEL SIAGA BENCANA, SEKDA” WUJUDKAN KESIAGAAN MASYARAKAT ANTISIPASI SEGALA KEMUNGKINAN”
BUPATI HADIRI APEL KESIAPAN TANGGAP DARURAT BENCANA DI ALUN ALUN PALABUHANRATU
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 17 November 2025 - 14:09 WIB

RIBUAN MASYARAKAT MERIAHKAN EVENT FUN WALK FUN BIKE FUN AEROBIC DI LAPANG CANGEHGAR

Senin, 17 November 2025 - 14:06 WIB

PARIPURNA DPRD, AGENDA PENYAMPAIAN JAWABAN BUPATI TERHADAP PANDANGAN UMUM FRAKSI

Senin, 17 November 2025 - 12:46 WIB

Tronton Penuh Batu Bara Terguling di Sukabumi Akibat rem blong 

Kamis, 13 November 2025 - 18:20 WIB

RAPAT PARIPURNA DPRD KABUPATEN SUKABUMI KE 41

Rabu, 12 November 2025 - 12:36 WIB

SINERGITAS KEWILAYAHAN, BUPATI INTRUKSIKAN JAJARANNYA BERIKAN PELAYANAN SEPENUH HATI

Berita Terbaru

Daerah

RAPAT PARIPURNA DPRD KABUPATEN SUKABUMI KE 41

Kamis, 13 Nov 2025 - 18:20 WIB